Tim Pembinaan Narapidana dan Anak Binaan Ditjenpas Melakukan Supervisi Bidang Pembinaan dan Latihan Kerja Produksi pada Rutan Dumai.

424700513 1149198239785772 2354146964112748627 n min
 
Dumai - Tim Pembinaan Narapidana dan Anak Binaan Ditjenpas yang diketua oleh Dyah Wandasari didampingi, Agus Heryanto kabid Pembinaan, Bimbingan dan Teknologi Informasi Kanwil Kemenkumham Riau, JFT Pembina Keamanan Ahli Madya Divpas Kemenkumham Riau Agus Pritiatno, beserta rombongan melakukan Supervisi Bidang Pembinaan dan Latihan Kerja Produksi pada Rutan Dumai, Kamis (1/2).
Kunjungan ini disambut hangat oleh Kepala Rutan Dumai, Bastian Manalu dan jajaran.
Pelaksanaan supervisi dimulai dari melihat kondisi dapur. Dyah mengapresiasi pengelolaan dapur Rutan Dumai yang dalam bersih dan rapi.
“Saya mengapresiasi pengelolaan dapur Rutan Dumai, mulai dari kebersihan, sarana dan prasarana, proses pengolahan makan/minum, kesiapan petugas serta kelayakan proses penyajian hingga proses pendistribusian makan/minum sudah berjalan dengan baik," ucap Dyah.
Ketua Tim Suverpisi Pembinaan Narapidana dan Anak Binaan Ditjenpas ini pun turut mencicipi masakan dapur Rutan Dumai.
Selanjutnya Dyah mengunjungi Anak Binaan yang sedang menjalani masa pidana di Rutan Dumai. Dengan memberikan semangat dan motivasi agar dapat menjalani masa pidana dengan baik.
"Tetap semangat menjalani masa pidana, ambil hikmahnya. Semoga saat keluar nanti menjadi lebih baik,"pesan Dyah.
 
424780603 1149198123119117 7193461473737100864 n min

(edit)

logo besar kuning
 
RUMAH TAHANAN NEGARA KELAS IIB DUMAI
KANWIL KEMENKUMHAM RIAU

Jl. Pemasyarakatan No. 1, Kelurahan Bumi Ayu, Kecamatan Dumai Selatan, Kota Dumai
0765-31086 

Email Kehumasan
rtn.dumai@kemenkumham.go.id

Email Aduan
rutandumai@yahoo.co.id

Hari ini198
Kemarin107
Minggu ini816
Bulan ini2038
Total 50489

18-05-2024